Headline

Kuker Abon





Resep ini aku dapatkan di Yogjakarta internasional club saat aku belajar bikin kue di sana. Rasanya yang dipadu dengan abon sapi membuat makanan ini teramat gurih. Ok, saya akan membagikan resep kue istimewa ini. Barangkali pada hari ini ada yang memiliki waktu peluang dan bingung akan melakukan apa. Maka para pecinta kuliner atau pun pecinta dunia masak bisa mencoba resep yang satu ini.

Bahan:
150 gr margarin
150 gr butter
50 gr gula halus
1 sdt baking powder (nantinya harus dicampur ke tepung terlebih dahulu)
2 kuning telor
100 gr abon sapi
untuk polesan : dua kuning telor


Cara membuat:


  1. Kocok margarin dan gula 30 detik
  2. masukkan terigu dan baking powder aduk hingga rata
  3. BUlatkan adonan, pipihkan buat lubag di tengah jangan sampai bolong. Isi dengan abon olesi dengan kuning telor
  4. Panggang pada suhu 140 derajat celcius kurang lebih selama 30 menit.


Selamat berkreasi 

teman-teman chef :)




G+

Recent Articles

0 komentar for "Kuker Abon"

Leave a reply